Knowledge Management adalah bagian dari service transition di ITIL ..
berikut adalah uraian singkat mengenai knowledge management:
Diagram Data Informasi & Knowledge |
Mengapa harus memiliki knowledge management?
Sebuah
kemampuan organisasi untuk men-deliver sebuah layanan yang berkualitas dan
memiliki response yang baik terhadap berbagai
keadaan. Agar
dapat mencapai hal ini, semua yang terlibat diharapkan memiliki pengertian yang
sama mengenai keadaan yang sedang dihadapi, pilihan2 yang ada, sertta benefit
dan konsekuensi yang mungkin didapat..
Contoh dari pengetahuan (knowledge) ini dalam service transition meliputi:
•Identifikasi
stakeholder
•Ekspektasi
risk level dan performance yang diterima.
•Resource
yang tersedia (termasuk didalamnya waktu).
Objektif / tujuan dari knowledge management
ITIL Knowledge Management bertujuan untuk mengumpulkan, menganalisa, menyimpan, dan
membagikan pengetahuan dan informasi di dalam organisasi. Tujuan utama dari knowledge
management adalah untuk meningkatkan efisiensi dengan cara mengurangi kebutuhan untuk mencari
ulang pengetahuan (knowledge).
ABOUT THE AUTHOR
Hello, this blog was originated for sharing and keeping all my finding about IT, Cities I traveled, and other, in line with my life motto "Make yourself usefull". BTW, Sorry for my English :)
0 komentar:
Posting Komentar