Cara Menemukan IP address Atau Mac Address di Cisco

Ketika memanajemen jaringan untuk di rumah atau di kantor, kadang kita menemukan ada beberapa ip address "nakal" yang berperilaku tidak wajar sehingga perlu diperingatkan..Nah.. jika kita ingin mencari tahu ip yang nakal tersebut berasal dari port berapa, berikut ada cara mudahnya.. Namun ingat, Untuk mencari MAC Address dari suatu IP Address hanya dapat dilakukan di switch layer 3 ya.. 

Cara menemukan IP address atau mac address di Cisco adalah sebagai berikut:

IP Ã  MAC
Pertama mari kita cari mac address dari IP yang bermasalah tersebut di switch layer 3 dengan command sebagai berikut:

CoreSwtich#show ip arp 172.18.10.80

MAC Ã   Port 

Setelah mendapatkan mac addressnya, mari cari port tempat mac address tersebut terkoneksi ke jaringan

AA#show mac-address-table address 0016.35ae.8380    
115    0016.35ae.8380    DYNAMIC     Gi0/1

AA#show cdp neighbors Gi0/1 detail

PORT Ã  MAC
nah, jika ingin melihat mac address yang ada di suatu port, syntaxnya seperti ini ya:

AA#show mac address-table interface f0/13


Sekian tips singkat dari saya, semoga berguna



Share this:

ABOUT THE AUTHOR

Hello, this blog was originated for sharing and keeping all my finding about IT, Cities I traveled, and other, in line with my life motto "Make yourself usefull". BTW, Sorry for my English :)

0 komentar:

Posting Komentar